Japan

Nasihat Untuk Pencari Kerja di Perusahaan Jepang

09 Jan 2021
Nasihat Untuk Pencari Kerja di Perusahaan Jepang

Bekerja di perusahaan Jepang adalah impian banyak orang. Orang Jepang terkenal akan budaya kerjanya yang disiplin dan adil. Kamu harus mengetahui bahwa untuk bekerja di Jepang memerlukan persiapan matang. Apa saja ya?

 

1. Kuasai bahasa Jepang

Perusahaan Jepang mempertimbangkan kandidat dengan kemampuan bahasa Jepang ketika mencari kandidat pekerja asing. Oleh sebab itu, pastikan kamu menguasai bahasa Jepang dengan baik agar peluangmu untuk lolos diterima bekerja di perusahaan Jepang semakin besar.

2. Konsultasi pada ahlinya

Pencari kerja asing yang ingin kerja di Jepang biasanya tidak cukup memiliki informasi yang akurat sehingga akhirnya gagal di tengah jalan dan tidak mampu mewujudkan cita-citanya bekerja di Jepang. Pastikan kamu banyak berkonsultasi pada ahlinya mengenai  cara bekerja di Jepang agar peluang karirmu di Jepang bisa berjalan sesuai dengan yang kamu cita-citakan.

Related Articles

Program Khusus : Beasiswa GakuseiCare oleh Joycare (NEW)

Program Khusus : Beasiswa GakuseiCare oleh Joycare (NEW)

Beasiswa GakuseiCare Gakusei berarti siswa dan Care berarti peduli. Sesuai dengan moto Joycare bahwa kami peduli dengan perkembangan karir lulusan-lulusan baru dan pencari kerja...
01 Nov 2020
断食月(ラマダン)がスタートしました!

断食月(ラマダン)がスタートしました!

こんにちは!   インドネシアの約87%を占めるのがイスラム教の方々(ムスリム)です。そん ...
17 Apr 2021
expand-team-image
Joycareプロフェッショナルチームと共にあなたのチームを強くしましょう
介護士採用をお考えの企業様へ
whatsapp-icon